PENGGUNAAN MEDIA MONOPOLI UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPAS MATERI DAERAHKU DAN KEKAYAAN ALAMNYA

Authors

  • Sri Rizki Rahayu FKIP UNSAP
  • Ria Kurniasari Universitas Sebelas April
  • Titi Setiawati Universitas Sebelas April

Keywords:

Media Monopoli, Aktivitas Belajar, Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya permasalahan yang muncul di SDN Pakuwon II kecamatan Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang yaitu rendahnya aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPAS materi daerahku dan kekayaan alamnya dipengaruhi oleh kurangnya penggunaan media ketika proses pembelajaran, sehingga siswa cenderung pasif. Salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan tersebut yaitu dengan menggunakan media monopoli. Media monopoli dapat menjadi salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas pembelajaran karena siswa secara aktif dalam proses belajar baik secara mental, fisik maupun sosial. Dengan demikian peneliti mengadakan penelitian mengenai penggunaan media monopoli untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPAS. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penggunaan media monopoli untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPAS materi daerahku dan kekayaan alamnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode penelitian tindakan kelas dengan menggunakan model Kemmis dan Taggart yang terdiri dari dua siklus, dan instrumen yang digunakan adalah lembar tes dan lembar observasi. Aktivitas yang diamati meliputi mencari dan menemukan informasi, mengajukan pertanyaan, dan mengemukakan pendapat. Berdasarkan hasil analisis data diketahui bahwa penggunaan media monopoli pada pembelajaran IPAS materi daerahku dan kekayaan alamnya mengalami peningkatan. Berdasarkan perhitungan diperoleh bahwa aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran IPAS materi daerahku dan kekayaan alamnya dengan data awal 8,3% meningkat pada siklus I memperoleh 25% dan pada siklus II mencapai 83,3%. Sementara hasil belajar siswa dengan data awal 17% meningkat pada siklus I menjadi 33% dan pada siklus II mencapai 83%. Dengan demikian, hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini diterima. Hal ini didukung oleh presentase pencapaian ketuntasan belajar melebihi 80% dan tergolong pada kategori baik. Sedangkan KKTP pada mata pelajaran IPAS adalah 70, artinya penggunaan media monopoli pada mata pelajaran IPAS materi daerahku dan kekayaan alamnya dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa.

References

Anshori, S. (2016). Kontribusi Ilmu Pengetahuan Sosial Dalam Pendidikan Karakter. Jurnal Pendidikan Sosial dan Ekonomi. Vol. 3, No. 2. Hal. 59. [online]. Tersedia: https://www.jurnal.syekhnurjati.ac.id/index.php/edueksos/article/view/363/316. [23 April 2024].

Aulia, R. dan Wandini, R.R. (2023). Karakteristik Mata Pelajaran IPS. Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK). Vol. 5, No. 2. Hal. 35. [online]. Tersedia: https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jpdk/article/view/13889/10693. [23 April 2023].

Kemdikbud. (2022:5). Capaiana Pembelajaran Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS). [online]. Tersedia: https://kurikulum.kemdikbud.go.id/file/cp/dasmen/13.%20CP%20IPAS.pdf. [8 Mei 2024].

Sari, W. N., dkk. (2021). Peran Guru dalam meningkatkan Motivasi dan Minat belajar Sioswa kelas V SDN Tambahmulyo I. Jurnal Inovasi Penelitian. Vol. 1, No. 11. [online]. Tersedia: https://stp-mataram.e-journal.id/JIP/article/view/472/395. [23 April 2024].

Azizah, N. (2020). Penerapan Media Monopoli Untuk Meningkatkan hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar (JPGSD). Vol.1, No. 2. Halaman 3-4. [online]. Tersedia: https://core.ac.uk/download/pdf/230630362.Pdf . [20 Maret 2023].

Sihotang, N. (2022). Penerapan Permainan Monopoli Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa SD. Prosesiding Senkim: seminar Nasional Karya Ilmiah Multidisiplin. Vol. 2, No.1. Hal. 60-67. [online]. Tersedia: https://journal.unilak.ac.id. [23 April 2024].

Ananda, R., Sari, A.S., dan Rusman. (2017). Pengembangan Media Chemopoly Game Struktur Atom untuk Meningkatkan Aktivitas dan Ketuntasan Belajar Siswa Kelas X di SMA Negeri 4 Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Kimia. Vol. 2, No. 1. [online]. Tersedia: https://jim.usk.ac.id/pendidikan-kimia/article/view/3405. [26 Mei 2024].

Ulfa, K. dan Rozalina, L. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Monopoli Pada Materi Sistem Pencernaan Di SMP. Jurnal Bioilmi. Vol. 5, No.1. [online].Tersedia:https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/bioilmi/article/view/3753. [20 Mei 2024].

Ariandi, Y. (2017). Analisis Kemampuan Pemecahan masalah Berdasarkan Aktivitas Belajar Pada Model Pembelajaran PBL. Article. [online]. Tersedia: https://journal.unnes.ac.id/sju/prisma/article/view/21561/10276. [8 Mei 2024].

Aslichati, S. (2017). Pendekatan Cara Belajar Siswa Aktif. [online]. Tersedia: http://repository.iainkudus.ac.id. [26 Mei 2024].

Hamalik, O. (2019). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Prihantini. (2020). Strategi Pembelajaran SD. Jakarta: Bumi Aksara.

Nurrita, T. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Ilmu-Ilmu Al-Quran, Hadist, Syari’ah dan Tarbiyah. Vol. 3 No. 1. Hal. 173-175. [online]. Tersedia: https://pdfs.semanticscholar.org/9642/924d69e47d2aaaa01c9884a402c34a7bf13f.pdfhttps://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/snip/article/viewFile/8975/6535. [9 Mei 2024].

Widodo, A. (2021). Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Dasar-Dasar untuk Praktik. Bandung: UPI Press.

Fauhah, H. (2021). Analisis Model Pembelajaran Make A Match terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP). Vol. 9, No. 2. Hal. 326-328. [online]. Tersedia: https://journal.unesa.ac.id/index.php/jpap. [12 Mei 2024].

Ilham, M., dkk., (2022). Pengembangan Media Permainan Monopoli Pada Pembelajaran Apresiasi Sastra Pantun Kelas 5 SD. Jurnal Pendidikan dan Konseling. Vol. 4, No. 5. Halaman 56-57. [online]. Tersedia: https://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jpdk/article/view/7422/5591. [9 mei 2024].

Kurniasari, R. (2022). Pengaruh Media Pembelajaran Monopoly Game Smart Terhadap Kemandirian dan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran IPS. Jurnal Lensa Pendas. Vol 7, No. 1. Halaman 29. [online]. Tersedia: http://jurnal.upmk.ac.id/index.php/lensapendas/article/view/1710/856. [9 Mei 2024].

Susanti, E. dan Hartanto, D. (2015). Peningkatan kompetensi guru Melalui Penelrapan Penellitian Tindakan Kelas (PTK) dalam Pendidikan Islam. Jurnal Potensia. Vol 14, No.1. hal. 161-163. [online]. Tersedia: https://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/potensia/article/view/1246/1123. [20 Mei 2024].

Downloads

Published

2024-11-30

How to Cite

Rahayu, S. R., Ria Kurniasari, & Titi Setiawati. (2024). PENGGUNAAN MEDIA MONOPOLI UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPAS MATERI DAERAHKU DAN KEKAYAAN ALAMNYA . Sebelas April Elementary Education, 3(3), 282–293. Retrieved from https://ejournal.lppmunsap.org/index.php/saee/article/view/1601

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.